Riuma Resort – Nikmati Pengalaman Hotel Nuansa Jepang yang Autentik di Malang
Sedang mencari penginapan yang berbeda dari biasanya? Bosan hanya menginap di hotel biasa tanpa ada hiburan lainnya? Salah satu penginapan yang menarik adalah hotel dengan nuansa Jepang. Hal ini dikarenakan, Jepang memiliki pemandangan yang estetik. Mulai dari pemandangan dan keindahan pepohonan, salah satunya sakuranya.
Jika Anda tertarik untuk menginap di hotel resort nuansa Jepang, Anda bisa mengunjungi hotel resort yang bernuansa Jepang di Kota Malang. Hotel resort ini menawarkan pengalaman yang autentik lengkap dengan layanan yang kental dengan Jepang.

Hotel resort ini bernama Riuma Resort, yaitu sebuah hotel resort yang ditujukan kepada Anda untuk menikmati healing bodies dan healing mind. Dengan tujuan utama untuk healing, fasilitas-fasilitas yang disediakan tentu berfokus untuk menunjang kenyamanan Anda.

Nikmati Pengalaman Hotel Nuansa Jepang yang Autentik di Malang. Menariknya dari Riuma Resort, hotel resort ini bernuansa Jepang yang autentik. Mulai fasilitas, dekorasi, dan konsep kamarnya. Kamar dari hotel resort ini juga sudah disesuaikan dengan kebutuhan dan anggaran. Mulai kamar yang standar sampai suite, walaupun demikian setiap kamarnya dirancang dengan nyaman dan bertema Jepang yang elegan.



Lokasi Riuma Resort ada di Karangploso, Malang. Adapun lokasi strategis dari Riuma Resort, yaitu:
– 0 Menit ke Warung Marisukakoi
– 2 Menit dari Jalur Utama ke Kota Wisata Batu
– 17 Menit ke Predator Fun park
– 18 Menit ke Exit Tol Malang Singosari
– 20 Menit ke Kota Wisata Batu Malang
– 21 Menit ke Batu Night Spectacular

Nikmati Pengalaman Hotel Nuansa Jepang yang Autentik di Malang. Pemandangan di Riuma Resort dikemas autentik dengan Negeri Jepang. Tanaman Tabebuya menjadi salah satu yang akan menghiasi Riuma Resort, ditambah dengan pemandangan Kota Malang yang sejuk, akan menambah kenyamanan bagi Anda dan keluarga. Fasilitas yang disediakan oleh Riuma Resort juga cukup lengkap, seperti:
– Takino Infirmary
– Jacuzzi
– Massage Infirmary
– Frenz Infirmary
– Nayami Soudan Infirmary

Apa keuntungan dengan berinvestasi di Riuma Resort?
- Anda bukan hanya memiliki tempat, tapi anda memiliki hotel pribadi.
- Anda akan mendapatkan passive income dari hasil persewaan kamar yang ada di hotel atau resort ini.
- Di kamar hotel atau resort memiliki jacuzzi, sehingga anda dengan tenang, dengan santai healing.
- Dengan konsep japanese, sehingga anda seolah berada bukan di Kota Malang, tapi berasa di Jepang.
- Terdapat fasilitas healing seperti konsultasi dengan psikolog, pijat refleksi, tempat untuk mengekspresikan emosi.
- Anda bisa mengajak keluarga dan kerabat ke hotel atau resort anda sendiri.
- Memiliki konsep healing yang berbeda dan fasilitas relaksasi tubuh yang mendukung.
Segera lakukan survey lokasinya dan nikmati keuntungan jangka panjang dengan investasi resort. Jangan lewatkan kesempatan emas ini untuk berinvestasi di Riuma Resort. Untuk informasi lengkap bisa langsung klik link dibawah ini.
hotel ala jepang di malang, hotel bergaya jepang di malang, hotel jepang di malang, hotel nuansa jepang di malang, hotel nuansa jepang kota malang, hotel nuansa jepang yang ada di malang, hotel tema jepang di malang,